Cara Merawat Bulu Kucing Persia

Tentunya kita selaku pemilik kucing sangat menyukai kucing yang rapi dan bersih. Sebernarnya kucing sendiri juga menyukai kebersihan seperti seringnya menjilat bulunya sendiri supaya rapi dan bersih. Akan tetapi pada jenis kucing yang berbulu panjang sangat kewalahan untuk merapikan bulunya karena bulunya yang panjang. dalam merawat bulu kucing persia diperlukan sikat, gunting dan sisir, sedangkan perawatannya meliputi:

Menyisir
Memiliki kucing yang kusut memberikan kesan bahwa hewan tersebut kurang terawat dengan baik. Sehingga berpengaruh terhadap kesehatannya karena terinfeksi oleh kutu, jamur, bakteri dan perlu diketahui infeksi tersebut bisa menyebabkan kerontokan bulu kucing itu sendiri.
Cara mengatasi permasalah diatas adalah dengan rajinnya menyisir bulu kucing. Memang menyisir bulu kucing nampaknya sangat mudah, akan tetapi sebenarnya cukup rumit dan memerlukan ketelitian dan kesabaran. Cara menyisir bulu kucing yaitu harus searah dengan pertubuhan bulu tersebut, dimulai dari kepala, leher, badan sampai ke ekor. Sebelum disisir taburkan bedak secukupnya supaya bulu kucing licin dan tidak lengket.

Mencukur
Walaupun ukuannya kecil, sebenarnya anak kucing persia memiliki bulu yang panjang. nah, bulu kucing yang tumbuh kurang rapi perlu di gunting dan yang harus selalu di perhatikan yaitu bulu sekitar bagian telapak kaki dan di sekitar telinga. Pemotongan bulu ditempat tersebut haruslah dengan sangat hati-hati supaya tidak melukai bagian tubuh

Memandikan
Perlu diketahui bahwasanya anak kucing yang baru dilahirkan tidak boleh dimandikan berhubung kondisi tubuhnya masih sangat lemah. Cukup induknya saja yang membersihkan dengan cara menjilat anaknya. Kucing baru bisa dimandikan kalau usianya sudah sampai 1 bulan. Pertimbangan sebelum memandikan kucing adalah cuaca. Sebaiknya anda memandikan kucing pada sekitar jam 9-10. Gunakanlah sapho khusus untuk anak kucing dan mandikan anak kucing dengan menggunakan air hangat. Jangan memandikan anak kucing pada saat cuaca sedang dingin seperti musim hujan.

Cara Memandikan Kucing
Silakan baca artikel sebelumnya tentang cara memandikan kucing

Berikut Ini saya Rekemendasikan Produk Untuk Perawatan Kucing Anda

Shampoo Untuk Kucing Aroma Terapi 














Harga: Rp. 90.000,-

Sabun Untuk Anjing











DERMASEP Sabun antiseptik infeksi jamur anjing

INDIKASI:
Sabun yang mengandung sulfur dan ketaconazole baik untuk pencegahan dan radang kulit karena infeksi jamur
Bisa juga dipakai untuk kucing

KOMPOSISI :
- Mengandung 15% sulfur

Harga Rp. 80.000\

Untuk Informasi Pemesanan Silakan Hub. No Hp 082386028450
Or Pin BB 21A260A5